Fakultas
Rekayasa Industri
School of Industrial Engineering
FAKULTAS REKAYASA INDUSTRI
FAKULTAS REKAYASA INDUSTRI
Sekilas Tentang Fakultas
Fakultas Rekayasa Industri (FRI) merupakan salah satu Fakultas pertama yang terbentuk di Universitas Telkom. Terdapat lima program studi yang telah terakreditasi nasional, beberapa program studi diantaranya telah terakreditasi Unggul dan A. Selain itu terdapat program studi yang telah terakreditasi internasional dari IABEE.
FAKULTAS REKAYASA INDUSTRI
Prospek Karir
- Application analyst
- Data analyst
- Manufacturing Technician
- Quality Assurance Inspector
- Procurement Specialist
- Commodity Manager
Visi
Menjadi National Excellent Entrepreneurial Faculty pada tahun 2028 dalam bidang rekayasa industri, yang memimpin dalam inovasi, kewirausahaan, dan penerapan teknologi untuk mencapai tujuan pembangunan berkelanjutan
Misi
Menyelenggarakan pendidikan tinggi yang berstandar internasional di bidang sistem industri berbasis teknologi informasi dengan bersinergi antar disiplin ilmu, berwawasan kewirausahaan dan berorientasi global (global innovative entrepreneurial education system)
Mendorong penelitian di bidang sistem industri berbasis teknologi informasi yang berorientasi pada solusi dan inovasi untuk mendukung tujuan pembangunan berkelanjutan
Menyelenggarakan pendidikan tinggi yang berstandar internasional di bidang sistem industri berbasis teknologi informasi dengan bersinergi antar disiplin ilmu, berwawasan kewirausahaan dan berorientasi global (global innovative entrepreneurial education system)
Program Studi
Jelajahi beragam Program Studi yang sesuai minat kamu di Fakultas Rekayasa Industri
Program Sarjana (S1) :
- S1 Teknik Industri
- S1 Sistem Informasi
- S1 Teknik Logistik
- S1 Manajemen Rekayasa
- S1 Sistem Informasi (Jakarta)