Kategori: Pengabdian Masyarakat

Template Berita Tel U

Digitalisasi Akuntansi Bank Sampah untuk Mendukung Pengembangan Usaha Bank Sampah di Kota Bandung

Bank Sampah adalah tempat pemilahan dan pengumpulan sampah yang dapat didaur ulang dan atau diguna ulang yang memiliki nilai ekonomi. Bank Sampah merupakan suatu organisasi yang menyediakan fasilitas kepada masyarakat untuk menabung sampah yang kemudian dapat ditukarkan menjadi uang. Telkom University (Tel-U) sebagai perguruan tinggi yang mempunyai visi yang berperan aktif dalam pengembangan teknologi, sains […]

Foto Artikel (9)

Program Studi D3 Sistem Informasi Telkom University Jalin Kerjasama dengan UPT Pertanian Wilayah V Kabupaten Garut Untuk Penerapan Digitalisasi Proses Penyuluhan Pertanian

Bandung, 14 Juni 2023 Krisis generasi petani muda, rendahnya pamor profesi sebagai petani di mata masyarakat, ketidakstabilan perekonomian petani, dan sistem perdagangan hasil pertanian yang merugikan petani, merupakan beberapa permasalahan yang menyebabkan sektor pertanian di Indonesia, khususnya di Kecamatan Selaawi juga di Kecamatan Limbangan Kabupaten Garut, belum mampu menjamin kesejahteraan para petani. Penyebab dari permasalahan […]

Peningkatan Kapasitas Pekerja Migran di Taiwan

Peningkatan Kapasitas dan Kualitas Kewirausahaan Berbasis Digital Bagi Pekerja Migran Indonesia di Taiwan

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) dan Fakultas Ilmu Terapan (FIT) Telkom University bekerja sama dengan Komunitas Perwakilan Salimah Luar Negeri (PSLN) Taiwan dalam kegiatan Pengabdian Masyarakat Internasional. Kegiatan ini bertema “Peningkatan Kapasitas dan Kualitas Kewirausahaan Berbasis Digital bagi Pekerja Migran Indonesia” dengan tujuan membantu Pekerja Migran Indonesia di Taiwan dalam meningkatkan pengetahuan dan keterampilan yang […]

Implementasi Incinerator Karya Dosen Tel-U di Desa Pagerwangi, Lembang

Berupaya mengentaskan permasalahan pengelolaan sampah, salah satu dosen Telkom University, Fakultas Ilmu Terapan (FIT), Agus Ganda Permana, M.T., membuat sebuah produk berupa Incinerator, yaitu alat pengolahan limbah dengan proses pembakaran untuk mengurangi volume dan meningkatkan keamanan limbah. Incinerator ini telah berhasil di implementasikan Desa Pagerwangi RW 11, Lembang, Bandung Barat. Agus Ganda mengatakan dirinya sudah […]

Soctravo Startup

Soctravo, Startup Traveling Memajukan Wisata Desa

Salah satu Startup binaan Bandung Techno Park (BTP), bernama Soctravo, sebuah aplikasi yang membantu daerah potensi wisata untuk membantu menjual produk (souvenir) atau paket wisata dengan mengangkat konsep Voluntourism yang menggabungkan aktivitas kerelawanan dengan aktivitas traveling. Soctravo mulai dikembangkan sejak tahun 2017, aplikasi ini awalnya digagas oleh Yayasan Pemuda Peduli, lalu berkembang menjadi sebuah platform […]

Mahasiswa Tel U Penanaman Pohon

Mahasiswa Tel-U Lakukan Aksi Penanaman Pohon di Citarum Sektor 23

Ratusan mahasiswa Telkom University melakukan aksi penanaman pohon di hulu Sungai Citarum Sektor 23, yang berlokasi dekat dengan Situ Cisanti. Kegiatan ini sebagai upaya untuk mempertahankan kelestarian sungai Citarum, sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 15 Tahun 2018, yaitu ‘Percepatan Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Daerah Aliran Sungai Citarum’.  Mengawal aksi kegiatan tanam pohon ini, Kepala Urusan […]

Pelatihan UMKM Bandung

Telkom University Bangun Capacity Building Pelaku UMKM Kabupaten Bandung

Bandung, Telkom University – Menghadapi Pertumbuhan Ekonomi Digital Nasional, Direktorat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat Telkom University selenggarakan Pelatihan Digitalisasi bagi Pelaku UMKM Kabupaten Bandung (6/3). Kegiatan ini merupakan bentuk kerjasama antara Telkom University (Tel-U), Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperdagin) Kabupaten Bandung dengan Perkumpulan Pengusaha Karsa Mandiri (PPKM). Pelatihan ini dihadiri oleh  200 Pelaku UMKM yang […]

kampungtodo id

Telkom University Digitalisasikan Sistem Informasi Wisata Adat Kampung Todo

Salah satu bentuk implementasi inovasi dan riset, Mahasiswa Telkom University (Tel-U) Kembangkan Sistem Informasi Pariwisata Kampung Todo, Nusa Tenggara Timur. Pengembangan ini dilihat dari adanya potensi desa wisata yang ada di Kampung Todo yang masih kental akan nilai adat istiadatnya namun belum terintegrasi dengan media digital.. Dengan harapan mampu memperluas warisan budaya serta meningkatkan perekonomian […]

STAS RG 2

COE STAS-RG FIT: Kembangkan Hasil Riset Dosen Lebih Bermanfaat dan Bernilai Jual

Dengan adanya kewajiban untuk melakukan riset sebagai pemenuhan tugas Tri Dharma penelitian, ada banyak riset yang dihasilkan oleh dosen Telkom University setiap tahunnya. Banyaknya riset tersebut perlu untuk dikelola dan dikembangkan lebih lanjut dengan melibatkan Industri dan UMKM agar dapat menjadi produk yang memiliki manfaat dan nilai jual. Sebagai upaya mengorganisir riset tersebut, Fakultas Ilmu […]

Selaawi Smart Market

Produk Inovasi Mahasiswa Tel-U Selaawi Smart Market (SMART)

Bandung, Telkom University – Dalam rangka membantu proses pemasaran produk bambu Desa Mekarsari, mahasiswa Telkom University membuat sebuah produk inovasi bernama Selaawi Smart Market (SMART) untuk memudahkan pengrajin di Desa Mekarsari tersebut dapat memasarkan produk langsung ke end-user. SMART juga berhasil masuk dalam Top 150 pada program Innovillage. SMART dikembangkan oleh tiga mahasiswa Tel-U, yaitu […]