Bandung, Telkom University –Ā Universitas Dipa Makassar (UNDIPA) melakukan kunjungan ke Telkom University (Tel-U) yang dilaksanakan di Ruang Rapat, Gedung Bangkit pada Rabu (12/6). Tujuan kunjungan kali ini membahas mengenai pengelolaan akademik dan membuka peluang kerja sama dalam pelaksanaan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM).
Pernahkah kamu berpikir bahwa berkuliah tanpa dibebani biaya kuliah hanyalah angan belaka? Kini tidak lagi! Telkom University (Tel-U) bersama Indonesian Gold Generation Scholarship (IGGS) 2024 kembali hadir menawarkan beasiswa sebagai wujud nyata mendukung generasi muda meraih pendidikan terbaik. Setelah membuka kesempatan untuk pelajar di seluruh Indonesia, beasiswa IGGS 2024 kembali dibuka khusus warga Jawa Timur untuk berkuliah tanpa biaya di Tel-U Kampus Surabaya.
Bandung, 7 Juni 2024 –Ā Sebagai bentuk dukungan dan komitmen Telkom University dalam mewujudkan tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs), khususnya pada tujuan keempat yaitu pendidikan berkualitas. Tel-U mengadakan kegiatan silaturahmi dengan mahasiswa penerima program IISMA Co-Funding 2024. Kegiatan tersebut diselenggarakan di Gedung Tokong Nanas pada Jumat (06/07).Ā
Visi dan misi adalah dua konsep yang sering kita dengar dalam berbagai konteks, baik dalam organisasi, perusahaan, maupun kehidupan pribadi. Namun, banyak orang yang masih bingung mengenai perbedaan antara keduanya dan mengapa penting untuk memilikinya, terutama bagi mahasiswa Telkom University (Tel-U). Artikel ini akan membahas pengertian visi, pengertian misi, perbedaan antara visi dan misi, serta pentingnya memiliki visi dan misi dalam kehidupan mahasiswa.
Kapuas Hulu, 4 Juni 2024Ā ā Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kapuas Hulu, Provinsi Kalimantan Barat bersama dengan Telkom University (Tel-U) menandatangani Memorandum Of Understanding (MoU) pada Selasa (4/6) di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kapuas Hulu. Kerja sama ini untuk saling mendukung dalam menerapkan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik di lingkungan pemerintah daerah setempat.
Berkolaborasi dengan PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE Express), Program Studi Magister Ilmu Komunikasi Telkom University (Tel-U)Ā Ā menggelar kuliah umum di Ruang Multimedia, Gedung Bangkit, pada Sabtu (8/6). Mengangkat tema āTantangan Komunikasi di Dunia Bisnisā, Senior Vice President JNE Express, Eri Palgunadi hadir sebagai narasumber kali ini.Ā
Bandung, 6 Juni 2024Ā ā Telkom University mengadakan kuliah umum bertajuk āPeran Intelijen Dalam Organisasi dan Kepemimpinanā yang berlangsung pada Kamis (6/6) di Auditorium Gedung Damar Tel-U. Acara ini dibuka oleh Wakil Rektor Bidang Sumber Daya, Dr. Henry Christiadi, yang menekankan pentingnya pemahaman tentang intelijen dalam berbagai aspek kehidupan.
Jakarta, 4 Juni 2024 āĀ Sebagai upaya meningkatkan hubungan erat dengan industri, Program Studi Magister Ilmu Komunikasi Telkom University (Tel-U) mengunjungi Huawei Innovation Center, Jakarta, pada Selasa (4/6). Turut dihadiri oleh Dekan Fakultas Komunikasi dan Bisnis (FKB) Ade Irma Susanty, Ph.D., dan Director of Government Affairs, Public Affairs & Communication Dept. PT Huawei Tech Investment Yenty Joman, kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan kerja sama Tel-U dengan mitra industri. Selain itu, kegiatan ini juga diharapkan dapat meningkatkan pengetahuan mahasiswa di bidang strategi tata kelola dan bisnis.
Bandung, 5 JuniĀ ā Telkom University (Tel-U) menggelar webinar berjudul āIndustri Fashion & Desain Tekstil Di Era Digitalā yang berlangsung pada Rabu, (5/6). Webinar ini membahas bagaimana industri fashion dan desain tekstil dapat beradaptasi dengan di era teknologi digital dan meningkatkan kualitas produk, bertujuan untuk menjadi wadah bagi siswa untuk mendapatkan wawasan tentang bagaimana memanfaatkan teknologi digital untuk meningkatkan kinerja bisnis khususnya di industri Desain Fashion dan Tekstil.
Bandung, 4 Juni 2024Ā – Hai TelUtizen, pendaftaran beasiswa APERTI BUMN tahun 2024 sudah dibuka, beasiswa ini diselenggarakan oleh Aliansi Perguruan Tinggi Badan Usaha Milik Negara (APERTI BUMN) yang bertujuan untuk memberikan kesempatan bagi Siswa SMA/Sederajat di Indonesia, untuk melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi yang tergabung di APERTI BUMN.Ā