Lembaga pemeringkatan perguruan tinggi Quacquarelli Symonds World University Rankings (QS WUR) kembali merilis daftar perguruan tinggi terkemuka berdasarkan kelompok bidang ilmu (by Subject) pada 10 April 2024. QS World University Rankings by Subject 2024 menampilkan 5 bidang subject utama dan mempunyai 55 disiplin ilmu yang luas. QS WUR by Subject mengukur ranking perguruan tinggi di […]
Tel-U berhasil masuk peringkat 551-600 dunia dan peringkat ke-6 di Indonesia untuk bidang ilmu Computer Science (Teknik Komputer) dan Information System (Sistem Informasi).
Tel-U berhasil mempertahankan peringkat pertama Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Indonesia pada pemeringkatan Webometrics, dan menempati peringkat ke-8 nasional bersanding dengan Perguruan Tinggi Negeri (PTN), sedangkan untuk peringkat dunia, Tel-U menempati peringkat 1.347
Menutup tahun 2022, Telkom University (Tel-U) terus mengukir prestasi, ragam prestasi tersebut merupakan bentuk komitmen Tel-U untuk terus memberikan mutu pendidikan yang lebih baik untuk kemajuan pendidikan di Indonesia.