Bus merupakan salah satu moda transportasi umum yang banyak digunakan oleh masyarakat Indonesia. Dengan ukuran yang besar, bus memiliki beberapa titik buta yang berisiko menimbulkan kecelakaan. Melihat krusialnya hal tersebut, dengan berbekal ketertarikan terhadap dunia transportasi umum, terutama bus, Muhammad Hafid Aqil Siroj, mahasiswa Teknik Elektro, Fakultas Teknik Elektro angkatan 2018, membuat sebuah inovasi alat […]
Jakarta, JCC – Telkom University menjadi satu-satunya perguruan tinggi di Indonesia yang hadir pada acara Festival Ekonomi Keuangan Digital Indonesia (FEKDI) 2023 yang berlangsung di Jakarta Convention Center (JCC) mulai dari 7-10 Mei. Sebagai kampus yang unggul di bidang teknologi informasi, Tel-U berkesempatan untuk memamerkan produk inovasi sebagai bentuk kontribusi bagi ekonomi dan perkembangan keuangan […]
Penggunaan platform perbankan digital telah memberikan kemudahan bagi penggunanya, terkhusus dalam proses transaksi perbankan yang dilakukan oleh penggunanya. Dalam perkembangannya proses perbankan secara digital juga digunakan oleh anak usia dini, hal ini menjadi penting bagi kita untuk memberikan literasi digital bagi para anak generasi digital. Dengan adanya dukungan edukasi mengenai pengelolaan hingga penyimpanan keuangan, pengguna […]
Bandung, 8 Mei 2023 – Telkom University (Tel-U) menjadi tuan rumah acara Halal Bi Halal bersama dengan Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia, atau ICMI Organisasi Wilayah Jawa Barat pada Senin (8/5). Kegiatan ini dihadiri oleh Rektor Telkom University Prof. Dr. Adiwijaya, Wakil Rektor Bidang Admisi, Kemahasiswaan dan Alumni Dr. Dida Diah Damajanti, beserta Dekan dan Direktur […]
Teknologi terus berkembang pesat dan memberikan dampak yang signifikan terhadap berbagai sektor, termasuk sektor perbankan. Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi telah memungkinkan masyarakat untuk melakukan transaksi perbankan secara digita. Namun, maraknya penggunaan platform perbankan digital ini tetap dihadapkan dengan beberapa kendala, seperti pengalaman pengguna yang kurang memuaskan dan masalah keamanan data. Oleh karena itu, Telkom […]
Unsur hara merupakan nutrisi penting yang dibutuhkan oleh tumbuhan. Kurangnya unsur hara esensial dapat berakibat fatal terhadap kegagalan panen. Pemilik lahan perkebunan kerap kali merasa kesulitan untuk memberikan nutrisi pada lahan yang luas karena kurangnya infrastruktur yang memadai. Menanggapi hal tersebut, sejak tahun 2018, tim riset Telkom University bersama Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), […]
Bandung, 3 Mei 2023 – Telkom University (Tel-U) meraih penghargaan akademisi Sinergi Bedas terbaik dari Dinas Perdagangan dan Perindustrian wilayah Kabupaten Bandung pada Bedas Awards 2023. Penghargaan diserahkan oleh Bupati Kabupaten Bandung Dr. H. M Dadang Supriatna, S.Ip., M.Si. dan diterima secara langsung oleh Wakil Rektor Bidang Riset, Inovasi dan Kerjasama Telkom University Dr. Ir. […]
Telkom University dan Sariraya CO., Ltd. berkomitmen untuk menjalin kerjasama yang telah disahkan dalam MoU (Memorandum of Understanding). Implementasi MoU dituangkan langsung dalam MoA (Memorandum of Agreement) dengan Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) serta Fakultas Teknik Elektro (FTE). Sariraya CO., Ltd. sebagai pionir perusahaan makanan halal di Jepang yang mengedepankan misi untuk terus berkontribusi terhadap […]
Dosen Fakultas Komunikasi dan Bisnis (FKB) Telkom University, Dr. Lusy Mukhlisiana, M.I.Kom, berhasil meraih gelar Doktor di Bidang Ilmu Komunikasi. Dosen program studi Ilmu Komunikasi ini melaksanakan Sidang Promosi Doktor di Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran pada Senin, (17/4). Lusy mengungkapkan, disertasinya yang berjudul ‘Manajemen Komunikasi Konselor dalam Penanganan Anak Korban Kekerasan Seksual (Studi Kasus […]
Telkom University secara resmi menjalin kerjasama dengan Sariraya Co. Ltd., pada Rabu (3/5) yang berlangsung di Gd. Bangkit Tel-U. Kerja sama ini bertujuan untuk penyelenggaraan magang internasional bagi mahasiswa, kolaborasi penelitian dan inovasi oleh dosen, serta penyediaan narasumber pada kegiatan ilmiah dan industri yang relevan. Penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara Tel-U dan Sariraya dilakukan […]