FKS Logo Utama (2) white 1

Sarjana
Psikologi

Psychology

Sekilas Tentang Prodi

Sekilas tentang dan profil prodi S1 Psikologi

Psikologi Digital

Program Studi S1 Psikologi Digital resmi dirilis pada tahun akademik 2023/2024 dan menjadi bagian dari Fakultas Komunikasi dan Sosial Telkom University. Program ini dirancang untuk menjawab tantangan di era digital dengan memadukan ilmu psikologi dan teknologi digital. Kehadiran program ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan akan pendidikan psikologi yang holistik, mengintegrasikan ilmu komunikasi dan sosial dalam kurikulumnya. Dengan demikian, lulusan diharapkan tidak hanya memahami aspek psikologi secara mendalam, tetapi juga mampu menerapkan ilmu tersebut dalam konteks komunikasi dan interaksi sosial yang lebih luas, sehingga siap menghadapi tantangan di berbagai bidang profesional

Keunggulan Prodi

Psikologi Detail

Program Studi S1 Psikologi memiliki kekhususan minat pada bidang Psikologi Kesejahteraan Digital (Digital Well-being psychology) dan Psikologi Industri dan Media (Industrial and Media Psychology) yang bertujuan untuk menghasilkan lulusan kompeten yang siap menghadapi tantangan era digital, memiliki kompetensi dalam pengelolaan sumber daya manusia berbasis teknologi informasi dan komunikasi, memberikan konseling dan dukungan psikologis dengan memanfaatkan media digital, membangun komunitas yang berfokus pada intervensi psikologis dengan solutif, dan kemampuan dalam melakukan administrasi tes, asesmen dan intervensi dengan memanfaatkan teknologi dan media digital. masyarakat dan mengurangi stigma yang sering kali terkait dengan gangguan mental.

Psikologi Detail
mahasiswa

Sarjana Psikologi

Prospek Karir Prodi

Sosial Media

Jadilah bagian dari perjalanan kami menuju inovasi dan keunggulan